Pilihan Penginapan Dekat Heha Ocean View dan Tarifnya

  • Whatsapp
HeHa Ocean View (sumber: visitingjogja.com)
HeHa Ocean View (sumber: visitingjogja.com)

Kabupaten Gunung Kidul menjadi salah satu destinasi wisata yang cukup ramai di , karena memiliki banyak spot rekreasi alam, di antaranya Pantai Drini, Pantai Kukup, dan Pantai Baron.[1] Tak sampai di situ, terdapat sebuah wisata anyar bernama Heha Ocean View yang baru-baru ini tengah ngehits. Untuk mendukung kemajuan spot wisata tersebut, di dekatnya telah terdapat beberapa penginapan yang menawarkan fasilitas lengkap dengan tarif relatif terjangkau.

Dikutip dari Kompas, Heha Ocean View merupakan salah satu baru yang terletak di tepi pantai selatan, Kabupaten Gunung Kidul. Tempat wisata ini menyediakan fasilitas untuk bersantai, , berfoto, dan menikmati makanan dengan view laut selatan. Nah, bagi Anda yang belum menemukan akomodasi untuk mengunjungi tempat wisata ini, Anda bisa melihat referensi berikut.

Bacaan Lainnya

Penginapan Dekat Heha Ocean View

Nama Penginapan Alamat Tarif per Malam
OYO 1159 Bukit Indah Hotel & Restaurant Jl. Yogyakarta – Wonosari Hargo Dumilah KM 15, Srimulyo, Piyungan, Area Kebun, Bantul, Provinsi Yogyakarta (1 jam dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Standard Double Room Rp274.406
Deluxe Double Room Rp288.126
Suite Triple Room Rp394.459
Suite Family Rp480.212
KOPILIMO Cafe & Homestay Jl. Patuk Ngoro-Oro, Sumber Tetes, Patuk, Gunung Kidul, Yogyakarta (1 jam dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Standard Double Room Rp239.684
Standard Suite Room Rp271.895
Standard Studio Room + Breakfast Rp283.263
Superior Room Rp307.895
Deluxe Room + Breakfast Rp456.632
Studio Suite Room + Breakfast Rp502.105
Duplex Suite with Pool Room + Breakfast Rp638.526
Junior Suite with Pool Room + Breakfast Rp775.895
Bina Karya Guesthouse Ngelosari, Piyungan, Yogyakarta (1 jam 29 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Guesthouse: Rp539.875
Setro Kariyo Homestay Jl. Yogya – Wonosari KM 12 (Belakang Toserba WS) Payak Cilik Piyungan, Bantul, Yogyakarta (1 jam 22 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Bima Room: Rp500.000
Alissa Motel Jl. Dusun Karangploso, Sitimulyo, Kec. Piyungan, Bantul, Yogyakarta (1 jam 17 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Standard Double Room: Rp197.129
Family Room: Rp342.290
Penginapan Rudi Dusun Pencit Rejo, Dlingo, Bantul, Yogyakarta (1 jam 14 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Deluxe Room: Rp125.172
Family Room: Rp254.482
Penginapan Barokah Pantai Kukup Jl. Pantai Kukup, Ngepung, Kemadang, Kec. Tanjungsari, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta (48 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Budget Double Room: Rp140.579
Standard Double Room with AC: Rp176.980
Family Room: Rp245.230
Deluxe Family Room: Rp444.065
Radika Paradise Jl. Pantai Sel. Jawa, Pantai, Tepus, Kab. Gunung Kidul, Yogyakarta (1 jam 2 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Deluxe Double Room with Balcony + Breakfast: Rp451.200
Villa Private Pool with Balcony + Breakfast: Rp742.600
Villa Private Pool with Sea View + Breakfast: Rp893.000
Cottage with Garden View + Breakfast: Rp592.200
Cottage + Breakfast: Rp987.000
Inessya Resort Jl. Ke Puncak Timur, Rejosari, Kemadang, Kec. Tanjungsari, Kab. Gunung Kidul, Yogyakarta (49 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Resort: Rp1.500.000
Queen of The South Beach Resort Jl. Parangrejo No. 13, Parang Reja, Girijati, Purwosari, Gunung Kidul, Yogyakarta (52 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Standard Room: Rp505.723
Superior Room: Rp1.062.273
Edge Resort Jl. Gua Langse, Area Hutan, Giricahyo, Purwosari, Yogyakarta (55 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Deluxe Double Room + Breakfast: Rp830.618
Losmen Kinasih Puncak Mancingan, Parangtritis, Bantul, Yogyakarta (52 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Economy Room: Rp127.380
Superior Room: Rp190.631
Deluxe Room: Rp307.469
Laguna House Jl. Wonosari, Laguna Spring B-3, Banguntapan, Yogyakarta (1 jam 17 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Three Bedroom House: Rp1.200.000
Full House 3 Bedroom at Fams Homestay by FH Stay Jl. Wonosari KM 7, Laguna Spring Residence, Banguntapan, Yogyakarta (1 jam 19 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) 3 Bedroom: Rp900.000
Omah Dixy Family Homestay by FH Stay Jl. Wonosari KM 7 No. B-3A Baturetno, Laguna Spring Residence, Banguntapan, Yogyakarta (1 jam 19 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Family Room With 3 Bed Room: Rp850.000
Homestay Wanajaya Jl. Margo Mulyo, Dlingo, Bantul, Yogyakarta (1 jam 21 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Homestay 1 Rumah: Rp1.249.775
Ndalem Bebekan Guesthouse Bedilan, Kalitirto, Berbah, , Yogyakarta (1 jam 27 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Studio Room: Rp249.999
Full House 3 Bedroom at Griya Rini Homestay Jl. Gilang Raya No. 3, Mantub Baru, Wiyoro, Baturetno Bantul, Banguntapan, Yogyakarta (1 jam 17 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) 3 Bedroom: Rp1.350.000
Omah Nonik Jl. Garuda IV, Baturetno, Banguntapan Bantul, Berbah, Yogyakarta (1 jam 31 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Full House: Rp500.000
Eco Guest House Banguntapan Jl. Ahmad Wahid, Gg Garuda 1, Sampangan, Bantul, Yogyakarta (1 jam 20 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Twin Room: Rp200.000
Double Room: Rp200.000
Tentrem Ayem Residence Jl. Ahmad Wahid, Mantup, Baturetno, Banguntapan, Yogyakarta (1 jam 18 menit dari Heha Ocean View menggunakan kendaraan bermotor) Deluxe Double Room: Rp185.000
Suite Family Room: Rp275.000
Villa Garden Room: Rp350.000
Lihat Juga:   Tarif Villa Anugrah, Penginapan di Trawas Fasilitas Billiard & Kolam Renang

Biaya sewa kamar di setiap penginapan di atas tidak terikat dan bisa berubah sewaktu-waktu. Anda bisa melakukan reservasi secara langsung di lokasi atau melalui situs booking .

[1] Sudarsono, Heri & Indah Susantun. 2019. Pengembangan Potensi Wisata di Kawasan Pantai Selatan Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta. Agroekonomi Universitas Islam Indonesia, Vol. 8(1): 81-92.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan